Kamis, 30 September 2021

Serbuan Vaksinasi Serentak di Klinik Pratama Bhuwana

Pada hari Kamis tanggal 30 September 2021, pukul 08.00 WITA bertempat di Satkes Lanud Anang Busra, Jl. Aki Balak, Kel. Karang Anyar Pantai, Kec. Tarakan Barat, Kota Tarakan, Prov. Kaltara, telah dilaksanakan Rangkaian Kegiatan Serbuan Vaksinasi Serentak di Klinik Pratama Bhuwana dipimpin oleh Kaurdukkes Lanud Anb Letda Kes dr. Adham, dilaporkan sebagai berikut :  

A. Adapun rangkaian kegiatan Vaksin:

1. Pendaftaran/Registrasi

2. Pemeriksaan Kesehatan: Pengecekan Tensi, Suhu dan Keluhan/Riwayat 

3. Peyuntikan vaksin

4. Observasi

B. Adapun Jumlah peserta Vaksinasi sebanyak :

1. Vaksinasi Dosis 1 196 orang ( AstraZeneca )

2. Vaksinasi Dosis 2 13 orang ( Sinovac )

3. Jumlah total tervaksin 209 orang.

Pukul 15.30 WITA,  kegiatan Vaksinasi di Klinik Pratama Bhuwana, selesai berjalan aman dan lancar. Selama pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 tetap melaksanakan protokol kesehatan. 







Bakti Sosial Dalam rangka memperingati HUT TNI ke 76

Pada hari Kamis tanggal 30 September 2021, pukul 10.00 WITA bertempat di Panti asuhan Hidayah Nurul Yakin, Panti asuhan Berkah Ar-Rahim, dan  Panti asuhan Puteri Melati Aisyiyah.  telah dilaksanakan Rangkaian Kegiatan Bakti Sosial Dalam rangka memperingati HUT TNI ke 76  di Lanud Anang Busra, dilaporkan sebagai berikut :

A. Turut hadir dalam kegiatan Bakti Sosial sebagai berikut : 

1. Kapekas Lanud Anang Busra, Kapten Adm Aris Apriyandi, S.E

2. Kasifasint Lanud Anang Busra, Mayor Sus Ardian Asmoro D., S.T

3. P.s Kaurrakku Lanud Anang Busra, Letda Adm Adji Sudharmawan

4. Babinpotdirga

5. Anggota Lanud anang Busra 

B. Dalam rangka memperingati HUT TNI ke 76 ,Lanud Anang Busra khusus nya Pia Ardhya Garini cabang 13/D.II melaksanakan baksos di beberapa panti asuhan di tarakan.

1. Panti asuhan Hidayah Nurul Yakin Tarakan mendapatkan 28 bingkisan.

2. Panti asuhan Berkah Ar-Rahim Tarakan mendapatkan 39 bingkisan.

3. Panti asuhan Puteri Melati Aisyiyah Tarakan mendapatkan 43 bingkisan.

Total bingkisa 110 yang sudah di berikan kepada panti asuhan di wilayah tarakan. 

Harapan di tiap tiap ketua panti asuhan,semoga kegiatan ini menjadi ladang pahala bagi keluarga besar Lanud Anang Busra dan ucapan terima kasih banyak karena panti asuhan nya sudah di kunjungi dan di berikan bantuan untuk anak anak yatim.








Rabu, 29 September 2021

Serbuan Vaksinasi Serentak di Klinik Pratama Bhuwana

Pada hari Rabu tanggal 29 September 2021, pukul 08.00 WITA bertempat di Satkes Lanud Anang Busra, Jl. Aki Balak, Kel. Karang Anyar Pantai, Kec. Tarakan Barat, Kota Tarakan, Prov. Kaltara, telah dilaksanakan Rangkaian Kegiatan Serbuan Vaksinasi Serentak di Klinik Pratama Bhuwana dipimpin oleh Kaurdukkes Lanud Anb Letda Kes dr. Adham, dilaporkan sebagai berikut :  

A. Adapun rangkaian kegiatan Vaksin:

1. Pendaftaran/Registrasi

2. Pemeriksaan Kesehatan: Pengecekan Tensi, Suhu dan Keluhan/Riwayat 

3. Peyuntikan vaksin

4. Observasi

B. Adapun Jumlah peserta Vaksinasi sebanyak :

1. Vaksinasi Dosis 1 42orang ( AstraZeneca )

2. Vaksinasi Dosis 2 8 orang ( Sinovac )

3. Jumlah total tervaksin 50 orang.


Pukul 15.30 WITA,  kegiatan Vaksinasi di Klinik Pratama Bhuwana, selesai berjalan aman dan lancar.

Selama pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 tetap melaksanakan protokol kesehatan. 






Selasa, 28 September 2021

Vaksinasi Massal Dosis 1 dan Bhakti Sosial Lanud Anang Busra bersama PT. Intracawood Manufacturing dalam rangka HUT TNI Ke-76

Pada hari Selasa tanggal 28 September 2021 pukul 08.00 WITA, bertempat di PT. Intracawood Manufacturing J. Aki Pingka RT. 13, Kel. Juata Permai, Kec. Tarakan Utara, Kota Tarakan, Prov. Kaltara, telah berlangsung Kegiatan Vaksinasi Massal Dosis 1 (satu) dan Bhakti Sosial Lanud Anang Busra bersama PT. Intracawood Manufacturing dalam rangka HUT TNI Ke-76 yang dilaksanakan petugas Satkes Lanud Anang Busra. Selanjutnya dilaporkan sbb :

A. Turut hadir dalam kegiatan sbb :

1. Komandan Lanud Anang Busra, Kolonel Pnb Somad, S.IP.

2. Kadisops Lanud Anang Busra, Mayor Sus Boby Reuben

3. Dansatpom Lanud Anang Busra, Mayor Pom Pintoko Agung Nugroho, S.H.

4. Kasi Kedisiplinan PT. Intracawood Manufacturing, Ibu Berta Roida, S.H.

5. GM PT. Intracawood Manufacturing, Bapak Ir. Adang Hendra S.

6. Kepala HRD PT. Intracawood Manufacturing, Bapak Imam Humadi.

7. Chip Security PT. Intracawood Manufacturing, Mayor Inf Sarwono 

B. Jenis vaksin yang diberikan :

Berupa Vaksin Astra, Vaksinasi dosis Ke 1 (satu) dengan target 500 dosis.

C. Adapun rangkaian kegiatan sbb :

1. Pukul 07.30 WITA, Karyawan PT. Intracawood Manufacturing dan masyarakat Kota Tarakan/penerima Vaksin tiba di PT. Intracawood Manufacturing dan menerima kupon vaksinasi dari Chip Security PT. Intracawood Manufacturing, Mayor Inf Sarwono selanjutnya peserta penerima Vaksin menuju tempat yang telah disiapkan di Ruang Kantin PT. Intracawood Manufacturing.

2. Pukul 08.00 WITA, Pelaksanaan Vaksinasi kepada Karyawan PT. Intracawood Manufactuting dan masyarakat Kota Tarakan oleh petugas Satkes Lanud Anang Busra dimulai dengan tahapan sbb :

a. Pendaftaran

b. Registrasi

c. Tensi

d. Screening

e. Vaksinasi

f. Observasi

4. Pukul 14.25 WITA, rangkaian kegiatan Vaksinasi selesai. Selama kegiatan berjalan dalam keadaan aman dan lancar.

Catatan :

1. Kegiatan Vaksinasi Massal Dosis Ke 1 (satu) dan Bakti Sosial Lanud Anang Busra bersama PT. Intracawood Manufacturing dalam rangka HUT TNI Ke 76 di Kota Tarakan wilayah Prov. Kaltara tersebut merupakan wujud nyata mendukung program vaksinasi nasional yang diselenggarakan oleh Pemerintah.

2. Total peserta yang melaksanakan Vaksinasi sebanyak 516 orang.

3. Diharapkan dengan adanya pelaksanaan kegiatan vaksinasi massal dosis Ke 1 (satu) untuk karyawan PT. Intracawood Manufacturing dan masyarakat Kota Tarakan sebagai salah satu upaya Pemerintah melalui TNI AU guna percepatan pemulihan dari pandemi Covid-19 khususnya di Kota Tarakan, Prov. Kaltara.

4. Tingginya animo karyawan PT. Intracawood Manufacturing dan masyarakat Kota Tarakan yang antusias datang untuk mendapatkan vaksinsi Dosis Ke 1 (satu), menunjukkan adanya tingkat kepercayaan dan harapan masyarakat terhadap percepatan penanganan pandemi Covid-19 oleh Pemerintah melalui Satuan TNI AU.














Senin, 27 September 2021

Bhakti Sosial Donor Darah dalam Rangka HUT TNI Ke 76

Pada hari Senin tanggal 27 September 2021, pukul 08.00 WITA bertempat di Dispatch Room Lanud Anang Busra, Jl. Mulawarman, Kel, Karang Anyar Pantai, Kec. Tarakan Barat, Kota Tarakan, Prov. Kaltara, telah dilaksanakan Bhakti Sosial Donor Darah dalam Rangka HUT TNI Ke 76 di Lanud Anang Busra :


A. Hadir dalam acara sbb:

1. Danlanud Anang Busra Kolonel Pnb Somad, S.I.P.

2. Dansatrad 225 Tarakan diwakili Kadisops Satrad 225 Tarakan Mayor Lek Rimawan Asri. 

3. Kadisops Lanud Anang Mayor Sus Boby Rueben. 

4. Dansatpom Lanud Anang Busra Mayor Pom Pintoko Agung, SH. 

5. Danlantamal XIII Tarakan diwakili   Dankal Bunyu Kapten Laut (P) Indra Utomo.

6. Dirpolairud Polda Kaltara diwakili    KKM Kapal Polisi Wibisana 7013 AKP Yulianto. 

7. Kasiyankes Lanud Anang Busra Letda Kes dr. Angga 

8. Ketua Jalasenastri Korcab XIII DJA/II diwakili Ny. Teguh 

9. Ketua PIA Ardhya Garini Cab13/D.II Ny. Lely Somad. 

10. Ketua IKKT PWA Ranting 005 Satrad 225 diwakili Ny. Rudy Prasetyo. 

11. Ketua Persit KCK Ranting II Yonif R 613/Rja Ny. Priyo Handoyo. 

12. Ketua PMI Kota Tarakan dr. Edi 

B. Adapun Personel yang terlibat dalam donor darah diantaranya :

1. Personel Lanud Anang Busra. 

2. Personel Satrad 225 Tarakan. 

3. Personel Polairud Polda Kaltara. 

4. Anggota Jalasenastri Korcab XIII DJA/II. 

5. Anggota PIA Ardhya Garini Cab13/D.II .

6. Anggota IKKT PWA Ranting 005 Satrad 225 Tarakan. 

7. Anggota Persit KCK Ranting II Yonif R 613/Rja. 


Pukul 11.30 WITA, kegiatan selesai berjalan aman dan lancar.












Jumat, 24 September 2021

Serbuan Vaksinasi Serentak di Klinik Pratama Bhuwana

Pada hari Jumat tanggal 24 September 2021, pukul 14.00 WITA bertempat di Satkes Lanud Anang BusrA, Jl. Aki Balak, Kel. Karang Anyar Pantai, Kec. Tarakan Barat, Kota Tarakan, Prov. Kaltara, telah dilaksanakan Rangkaian Kegiatan Serbuan Vaksinasi Serentak di Klinik Pratama Bhuwana dipimpin oleh Kaurdukkes Lanud Anb Letda Kes dr. Adham, dilaporkan sebagai berikut :  

A. Adapun rangkaian kegiatan Vaksin:

1. Pendaftaran/Registrasi

2. Pemeriksaan Kesehatan: Pengecekan Tensi, Suhu dan Keluhan/Riwayat 

3. Peyuntikan vaksin

4. Observasi

B. Adapun Jumlah peserta Vaksinasi sebanyak :

1. Vaksinasi Dosis 1 3 orang ( AstraZeneca )

2. Vaksinasi Dosis 2 25 orang ( Sinovac )

3. Jumlah total tervaksin 28 orang.


Pukul 15.30 WITA,  kegiatan Vaksinasi di Klinik Pratama Bhuwana, selesai berjalan aman dan lancar. Selama pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 tetap melaksanakan protokol kesehatan. 









Kamis, 23 September 2021

Serbuan Vaksinasi Serentak di Klinik Pratama Bhuwana

Pada hari Kamis tanggal 23 September 2021, pukul 07.30 WITA bertempat di Satkes Lanud Anang Busra, Jl. Aki Balak, Kel. Karang Anyar Pantai, Kec. Tarakan Barat, Kota Tarakan, Prov. Kaltara, telah dilaksanakan Rangkaian Kegiatan Serbuan Vaksinasi Serentak di Klinik Pratama Bhuwana dipimpin oleh Kaurdukkes Lanud Anb Letda Kes dr. Adham, dilaporkan sebagai berikut :  

A. Adapun rangkaian kegiatan Vaksin:

1. Pendaftaran/Registrasi

2. Pemeriksaan Kesehatan: Pengecekan Tensi, Suhu dan Keluhan/Riwayat 

3. Peyuntikan vaksin

4. Observasi

B. Adapun Jumlah peserta Vaksinasi sebanyak :

1. Vaksinasi Dosis 1 85 orang ( AstraZeneca )

2. Vaksinasi Dosis 2 5 orang ( Sinovac )

3. Jumlah total tervaksin 90 orang.


Pukul 15.30 WITA,  kegiatan Vaksinasi di Klinik Pratama Bhuwana, selesai berjalan aman dan lancar. Selama pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 tetap melaksanakan protokol kesehatan.